1. Home
  2. Vol 3, No 2 (2022)
  3. Rahmi Rahmi

Pelatihan konseling sebaya untuk mewujudkan profil pelajar pancasila

  • Abstract Views: 95
  • December 25, 2022
Corresponding Author

Abstract

Pengabdian     kepada     masyarakat     ini     bertujuan     untuk memberikan  pemahaman  dan  keterampilan  pada  siswa dalam  melaksanakan  konseling sebaya.  Sasaran  pelatihan  ini  adalah  siswa SMP di kota Prabumulih,   yang   berjumlah   20   orang. Pelatihan  ini  dilaksanakan  secara  hybrid  dengan  kegiatan  : pemaparan  materi,  diskusi,  tanyajawab,  simulasi,  Reflecting and   Sharing   Experience,   dilakukan   dengan   menggunakan aplikasi      zoom      meeting      dan      pendampingan      dengan menggunakan   WhatsApp.   Untuk   mengetahui   pemahaman siswa   terhadap   materi   yang   telah   disajikan   oleh   tim pengabdian,  peserta  diberikan  tes  yang  dilakukan  melalui aplikasi  google  form,  dan  untuk  mengetahui  keterampilan siswa  dalam  melaksanakan  konseling  sebaya,   dilakukan   melalui   simulasi   dengan   menggunakan aplikasi   zoom   meeting. Hasil evaluasi menunjukkan sekitar 85,4 terjadi peningkatan rata-rata skor pemahaman peserta mengenai materi konseling sebaya dan terdapat   80%   peserta yang berada kategori sangat baik dalam melakukan simulasi konseling sebaya.

Full Text:

References

Astiti, S. P. (2019). Efektivitas konseling sebaya (peer counseling) dalam menuntaskan masalah siswa. IJIP: Indonesian Journal of Islamic Psychology, 1(2), 243-263.

Corey, G. (2013). Teori dan praktek: Konseling & psikoterapi. Cetakan ke-7. Bandung: Refika Aditama.

Erhamwilda, E. (2016). Model hipotetik” peer counseling” dengan pendekatan reality theraphy untuk siswa slta (satu inovasi bagi layanan konseling di sekolah). Ta'dib, 15(2).

Gladding, S. T. (2015). Konseling: Profesi yang menyeluruh. Cetakan ke-2.Edisi ke-6. Jakarta: Indeks.

Hunainah. (2011). Teori dan Implementasi Model Konseling Sebaya, Bandung: Rizki Press.

Shohib, M., Firmanto, A., Kusuma, W.A., Martasari, G.I. (2016). Pendamping -an kelompok konselor sebaya di Kota Batu.Jurnal Dedikasi, Vol. 13: 34-38.

Suranata, K. (2013). Pengembangan model tutor bimbingan konseling sebaya (peer counseling) untuk mengatasi masalah siswa Fakultas Ilmu Pendidikan Undiksha. JPI (Jurnal Pendidikan Indonesia), 2(2).u.au/c.php?g=508212&p=3476096

Refbacks

  • There are currently no refbacks.