Membangun Ketahanan Kesehatan Mental Remaja: Implementasi Pendampingan Literasi Kesehatan Mental Karang Taruna Desa Sumbersekar Kecamatan Dau, Kabupaten Malang

Rizka Apriani(1), Devy Probowati(2), Khairul Bariyyah(3), Fauziah Ilmi Qonita(4), Hengki Tri Hidayatullah(5),
(1) Universitas Negeri Malang  Indonesia
(2) Universitas Negeri Malang  Indonesia
(3) Universitas Negeri Malang  Indonesia
(4) Universitas Negeri Malang  Indonesia
(5) Universitas Negeri Malang  Indonesia

Corresponding Author
Copyright (c) 2023 Khairul Bariyyah

DOI : https://doi.org/10.24036/sb.05190

Full Text:    Language : en

Abstract


Tujuan pengabdian ini untuk meningkatkan  kepedulian pemuda karang taruna terhadap kondisi kesehatan mental pada masyarakat sekitar. Pengabdian dilaksanakan dalam 3 bentuk kegiatan yakni, penyuluhan materi kesehatan mental, pelatihan safety plan, dan juga pembentukan komunitas. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian ini adalah teknik Ekspositori pada pemberian pemahaman awal yang mendasar, Brainstorming untuk memantik sikap dan kesadaran pemuda karang taruna dalam memotret isu gangguan mental, dan Case Study untuk mengupayakan langkah dan tindakan yang akan dilakukan oleh pemuda karang taruna dalam mengatasi permasalahan gangguan mental berdasarkan kondisi riil di lokasi pengabdian. Dari seluruh kegiatan pengabdian yang telah dilaksanakan, diketahui bahwa peserta memiliki tingkat literasi kesehatan mental yang cukup rendah sebelum mengikuti kegiatan pendampingan. Tingkat literasi kesehatan mental pada peserta kemudian meningkat setelah mengikuti serangkaian kegiatan pendampingan. Hal ini diketahui berdasarkan hasil pengisian instrumen pretest-posttest yang diberikan. Demikian juga saat pelaksanaan pengabdian, peserta sangat antusias dan mampu menyusun beberapa project safety plan bersama fasilitator. Tindak lanjut dari kegiatan penyuluhan dan pelatihan adalah pembentukan komunitas yang bertujuan sebagai wadah peningkatan kepedulian masyarakat terhadap kesehatan mental

References


Ariyanti, T. D. (2022). Psikoedukasi untuk Meningkatkan Literasi Kesehatan Mental pada Remaja. Jurnal Kesehatan, 13(2), 1–6. https://doi.org/10.35730/jk.v13i0.803

Bonnardel, N., & Didier, J. (2020). Brainstorming variants to favor creative design. Applied Ergonomics, 83, 102987.

Dwi Lindawati. (2022). Angka ODGJ di Kabupaten Malang Tinggi, Dinkes Sebar 30 Posyandu Jiwa di 17 Kecamatan. Tugu Jatim. https://tugujatim.id/angka-odgj-di-kabupaten-malang-tinggi-dinkes-sebar-30-posyandu-jiwa-di-17-kecamatan/

Furnham, A., & Swami, V. (2018). Mental health literacy: A review of what it is and why it matters. International Perspectives in Psychology, 7(4), 240–257.

Fusar-Poli, P., de Pablo, G. S., De Micheli, A., Nieman, D. H., Correll, C. U., Kessing, L. V., Pfennig, A., Bechdolf, A., Borgwardt, S., & Arango, C. (2020). What is good mental health? A scoping review. European Neuropsychopharmacology, 31, 33–46.

Heryadi, D., & Sundari, R. S. (2020). Expository learning model. International Journal of Education and Research, 8(1), 207–216.

Hurley, D., Swann, C., Allen, M. S., Ferguson, H. L., & Vella, S. A. (2020). A systematic review of parent and caregiver mental health literacy. Community Mental Health Journal, 56, 2–21.

Keller, S. (2020). What does mental health have to do with well‐being? Bioethics, 34(3), 228–234.

Kim, E. J., Yu, J. H., & Kim, E. Y. (2020). Pathways linking mental health literacy to professional help‐seeking intentions in Korean college students. Journal of Psychiatric and Mental Health Nursing, 27(4), 393–405.

Novianty, A., & Hadjam, M. N. R. (2017). Literasi kesehatan mental dan sikap komunitas sebagai prediktor pencarian pertolongan formal. Jurnal Psikologi, 44(1), 50–65. https://doi.org/10.22146/jpsi.22988

Patafio, B., Miller, P., Baldwin, R., Taylor, N., & Hyder, S. (2021). A systematic mapping review of interventions to improve adolescent mental health literacy, attitudes and behaviours. Early Intervention in Psychiatry, 15(6), 1470–1501.

Populix. (2022). Indonesia’s Mental Health State & Access to Medical Assistance. Populix, October. https://info.populix.co/report/mental-health-in-indonesia/

Rashid, Y., Rashid, A., Warraich, M. A., Sabir, S. S., & Waseem, A. (2019). Case study method: A step-by-step guide for business researchers. International Journal of Qualitative Methods, 18, 1609406919862424.

Ratnayake, P., & Hyde, C. (2019). Mental health literacy, help-seeking behaviour and wellbeing in young people: implications for practice. The Educational and Developmental Psychologist, 36(1), 16–21.

Rose, N., Birk, R., & Manning, N. (2022). Towards neuroecosociality: mental health in adversity. Theory, Culture & Society, 39(3), 121–144.

Sheldon, E., Simmonds-Buckley, M., Bone, C., Mascarenhas, T., Chan, N., Wincott, M., Gleeson, H., Sow, K., Hind, D., & Barkham, M. (2021). Prevalence and risk factors for mental health problems in university undergraduate students: A systematic review with meta-analysis. Journal of Affective Disorders, 287, 282–292.

Spiker, D. A., & Hammer, J. H. (2019). Mental health literacy as theory: current challenges and future directions. Journal of Mental Health, 28(3), 238–242.

Thai, T. T., Vu, N. L. L. T., & Bui, H. H. T. (2020). Mental health literacy and help-seeking preferences in high school students in ho Chi Minh City, Vietnam. School Mental Health, 12(2), 378–387.

Universitas Gadjah Mada. (2022). Hasil Survei I-NAMHS: Satu dari Tiga Remaja Indonesia Memiliki Masalah Kesehatan Mental. Universitas Gadjah Mada. https://www.ugm.ac.id/id/berita/23086-hasil-survei-i-namhs-satu-dari-tiga-remaja-indonesia-memiliki-masalah-kesehatan-mental

Viner, R., Russell, S., Saulle, R., Croker, H., Stansfeld, C., Packer, J., Nicholls, D., Goddings, A.-L., Bonell, C., & Hudson, L. (2021). Impacts of school closures on physical and mental health of children and young people: a systematic review. MedRxiv, 2002–2021.

White, S. C., & Eyber, C. (2017). Positive mental health and wellbeing. The Palgrave Handbook of Sociocultural Perspectives on Global Mental Health, 129–150.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Khairul Bariyyah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.