Pelatihan Penggunaan Software Autocad sebagai Upaya Peningkatan Kompetensi Siswa SMK Kota Batam
(1) Politeknik Negeri Batam  Indonesia
(2) Politeknik Negeri Batam  Indonesia
(3) Politeknik Negeri Batam  Indonesia
(4) Politeknik Negeri Batam  Indonesia
(5) Politeknik Negeri Batam  Indonesia
(6) Politeknik Negeri Batam  Indonesia
(7) Politeknik Negeri Batam  Indonesia
(8) Politeknik Negeri Batam  Indonesia
(9) Politeknik Negeri Batam  Indonesia
(10) Politeknik Negeri Batam  Indonesia
(11) Politeknik Negeri Batam  Indonesia
(12) Politeknik Negeri Batam  Indonesia
Corresponding Author
Copyright (c) 2024 Muhammad Andi Nova, Danang Cahyagi, Fedia Restu, Nidia Yuniarsih, Hendra Saputra, Sapto Wiratno Satoto, Mutiarani Mutiarani, Adhe Aryswan, Annisa Fyona, Tian Havwini, Nurul Fadilah, Kholilur Rahman
DOI : https://doi.org/10.24036/sb.05790
Abstract
Kota Batam merupakan daerah dengan julukan kota industri. Sejak setelah bertranformasi menjadi kawasan industri kota Batam memiliki berbagai macam indutri yang dibangun, sehingga terbuka banyak peluang kerja yang tersedia. Salah satu keberlanjutan yang perlu didukung yaitu ketersediaan tenaga kerja terampil yang memiliki kompetensi dibidang keteknikan. Gambar dan penggunaan software CAD menjadi salah satu kompetensi yang perlu dipenuhi oleh masyarakat. Upaya menyediakan tenaga kerja terampil dapat dilihat dari tersedianya sekolah menengah kejuruan. Meskipun demikian, keterbatasan fasilitas praktik menjadi salah satu kendala yang dihadapi sebagian sekolah dalam melaksanakan layanan pendidikannya. Kegiatan Pelatihan Penggunaan Software AutoCAD kepada siswa/i SMK Kota Batam Tahun 2024 kemudian hadir menjadi salah satu solusi untuk dapat membantu sekolah dalam meningkat mutu pendidikan vokasi di Kota Batam. Pelatihan ini didanai secara internal oleh Politeknik Negeri Batam dan telah dilaksanakan di Politeknik Negeri Batam pada 23 – 26 Juli 2024. Adapun mitra peserta pengabdian ini adalah dari siswa dan guru SMK S Aljabar Batam, SMK S Kartini, SMK N 9 Batam. Beberapa luaran yang telah diselesaikan pada kegiatan pengabdian ini adalah terselenggaranya kegiatan dan penyusunan modul pelatihan. pemberitaan pada media masa, HKI modul, poster dan video kegiatan.
Keywords
References
Atmajayani, R.D. (2018) ‘Implementasi penggunaan aplikasi AutoCAD dalam meningkatkan kompetensi dasar menggambar teknik bagi masyarakat’, Briliant: Jurnal Riset dan Konseptual, 3(2), pp. 184–189.
Binyamin, B. et al. (2020) ‘Program Pelatihan Gambar Teknik Menggunakan Aplikasi AutoCAD di SMK Muhammadiyah 3 Samarinda’, Jurnal Pesut : Pengabdian untuk Kesejahteraan Umat, 2(1), pp. 52–61. Available at: https://doi.org/10.30650/jp.v2i1.442.
Hartanto, R.S. and Dani, H. (2020) ‘Studi Literatur: pengembangan media pembelajaran dengan software autocad’, Jurnal Kajian Pendidikan Teknik Bangunan, 6(1).
Priono, A.I., Purnawan, P. and Komaro, M. (2019) ‘Pengaruh penerapan model pembelajaran blended learning terhadap hasil belajar menggambar 2 dimensi menggunakan computer aided design’, Journal of Mechanical Engineering Education, 5(2), p. 129. Available at: https://doi.org/10.17509/jmee.v5i2.15179.
Rendi, R. et al. (2020) ‘Meningkatkan keterampilan guru smk menggunakan aplikasi cad di smk isam sabilal muhtadin’, Jurnal Pengabdian Al-Ikhlas, 6(1). Available at: https://doi.org/10.31602/jpaiuniska.v6i1.3358.
R. Dwi Atmajayani, “84 Implementasi Penggunaan Aplikasi AutoCAD dalam Meningkatkan Kompetensi Dasar Menggambar teknik bagi Masyarakat,” BRILIANT J. Ris. Dan Konseptual, vol. 3, no. 2, 2018, doi: 10.28926/briliant.
Santosa, M.A. et al. (2024) ‘Pelatihan aplikasi cad (computer aided design) guru smk bidang keahlian teknologi dan rekayasa di palembang’, Jurnal Pelita Sriwijaya, 3(1), pp. 1–9. Available at: https://doi.org/ttps://doi.org/10.51630/jps.v3i1.121.
Sitorus, M. S., Zhafira, T., & Kuncoro, A. H. B. (2023). Pengenalan dan Pelatihan Autocad Untuk Meningkatkan Kompetensi Siswa SMK N 3 Semarang. Jurnal Pengabdian Masyarakat Nusantara, 5(4), 165-171.
Sutmonbara, M.A. (2012) Hubungan Antara Prestasi Belajar Mata Diklat Menggambar Teknik Terhadap Kemampuan Mengggambar Teknik Dengan Bantuan Program Autocad Pada Siswa Kelas XII Teknik Kendaraan Ringan Di SMK Muhammadiyah 3 Yogyakarta. Universitas Negeri Yogyakarta.
Widarman, A. et al. (2023) ‘Pelatihan Dasar Autocad Untuk Siswa Tingkat SMA/SMK Di Purwakarta’, Jurnal Gembira: Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), pp. 400–404.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Muhammad Andi Nova, Danang Cahyagi, Fedia Restu, Nidia Yuniarsih, Hendra Saputra, Sapto Wiratno Satoto, Mutiarani Mutiarani, Adhe Aryswan, Annisa Fyona, Tian Havwini, Nurul Fadilah, Kholilur Rahman
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.