Peningkatan Kompetensi Pedagodik Guru Melalui Strategi Pembelajaran Inovatif Dalam Implementasi Kurikulum Merdeka di Payakumbuh
(1) Universitas Negeri Padang  Indonesia
(2) Universitas Negeri Padang 
(3) Universitas Negeri Padang 
(4) Universitas Negeri Padang 
Corresponding Author
Copyright (c) 2024 Nita Sofia
DOI : https://doi.org/10.24036/sb.05500
Abstract
Terdapat empat kompetensi yang harus dimiliki oleh seorang guru salah satunya adalah kompetensi pedagogik. Seorang guru yang memiliki kompetensi pedagogik akan mampu memilih pendekatan, strategi, metode, dan teknik pembelajaran tepat dan sesuai dengan kebutuhan siswa. SMPN 10 Payakumbuh merupakan sekolah tingkat menengah pertama negeri termuda di Payakumbuh. Seorang guru harus memiliki pemahaman yang cukup baik terhadap penerapan Kurikulum Merdeka dan mampu mendesain pembelajaran yang sesuai dengan Kurikulum Merdeka. Selain itu guru harus mampu memilih strategi serta model pembelajaran yang sesuai dengan Kurikulum Merdeka. Guru juga harus mampu menyajikan media pembelajaran yang interaktif dan kreatif. Tujuan dari pelaksanaan pengabdian ini diantaranya meningkatkan pemahaman guru terkait penerapan Kurikulum Merdeka, meningkatkan kemampuan guru dalam menentukan strategi pembelajaran inovatif yang sesuai dengan Kurikulum Merdeka, serta meningkatkan keterampilan guru dalam membuat media pembelajaran yang interaktif dan kreatif dalam pembelajaran.
Keywords
References
Kiptiyah, A. (2023). Supervisi Akademik Kepala Madrasah Dalam Meningkatkan Kompetensi Profesional Guru Di Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Kediri. Ulul Amri: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 2(1), 74-89.
Lubis, H. (2018). Kompetensi Pedagogik Guru Profesional. Best Journal (Biology Education, Sains and Technology), 1(2), 16-19.
Monoarfa, M., & Haling, A. (2021, December). Pengembangan media pembelajaran canva dalam meningkatkan kompetensi guru. In Seminar Nasional Hasil Pengabdian (Vol. 10851092).
Rachmawati, I., & Widayani, A. (2022). Pelatihan Penulisan Karya Tulis Ilmiah Untuk Meningkatkan Kompetensi Guru Madrasah Ibtidaiyah. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 7(2), 510-522.
Ratnasari, Y. T. (2019). Profesionalisme guru dalam peningkatan mutu pendidikan. Revitalisasi Manajemen Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Era Revolusi Industri 4.0.
Sulastri, S., Fitria, H., & Martha, A. (2020). Kompetensi profesional guru dalam meningkatkan mutu pendidikan. Journal of Education Research, 1(3), 258-264.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Nita Sofia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.