Peningkatan Keterampilan dan Produktivitas Kewirausahaan Remaja serta Edukasi Pencegahan Covid 19 Melalui Video Pembelajaran di Panti Asuhan Aisiyah Kota Bukittinggi

Ali Anis(1), Hari Setia Putra(2), Atika Ulya Akmal(3), Rika Novariza(4), Dwirani Puspa Artha(5), Rafli Gumanda Azmi(6), Aidilia Zulkarnain(7),
(1) Universitas Negeri Padang  Indonesia
(2) Universitas Negeri Padang  Indonesia
(3) Universitas Negeri Padang  Indonesia
(4) Universitas Negeri Padang  Indonesia
(5) Universitas Negeri Padang  Indonesia
(6) Universitas Negeri Padang  Indonesia
(7) Universitas Negeri Padang  Indonesia

Corresponding Author
Copyright (c) 2022 Ali Anis, Hari Setia Putra, Atika Ulya Akmal, Rika Novariza, Dwirani Puspa Artha, Rafli Gumanda Azmi, Aidilia Zulkarnain

DOI : https://doi.org/10.24036/sb.02740

Full Text:    Language : en

Abstract


Sebagai salah satu lembaga informal yang bergerak dalam pelayanan sosial anak, Panti Asuhan Aisyiyah yang terletak di Kota Bukittinggi mempunyai peran untuk memberikan pelayanan bagi anak yang memiliki kesulitan dalam pemenuhan kebutuhan jasmani, rohani dan sosial. Secara umum ditemukan permasalahan yaitu pengelola panti asuhan belum menemukan kegiatan yang bisa menjadi peluang usaha bagi santri untuk mengasah keterampilan dan belum memiliki pengetahuan dasar terkait usaha pencegahan penyebaran covid 19.  Salah satu yang populer saat ini adalah menghasilkan produk bernilai daya jual dari barang bekas maupun sampah rumah tangga. Solusi yang diberikan adalah memberikan pelatihan kerajinan tangan, workshop dasar pemasaran menggunakan media online dan edukasi pencegahan covid 19. Kegiatandiikuti oleh 40 orang santri. Hasil yang dicapai adalah para santri (1) memiliki bekal keterampilan kerajinan tangan art creativity, (2) pengetahuan dasar pemasaran dan strategi serta kiat untuk menjadi wirausaha muda, dan (3) memiliki pengetahuan dalam usaha pencegahan penyebaran covid 19.  Diharapkan para santri mendapatkan peningkatan keterampilan dan menjadi produktif dan kreatif serta bisa menjadi wirausahawan. Juga dapat membentuk rasa profesionalisme santri dalam mengembangkan usaha dan rasa memiliki terhadap hasil wirausaha.


Keywords


wirausaha, produktivitas remaja, keterampilan

References


Effendy, Aidil Amin et al. 2020. “Mewujudkan Generasi Muda Yang Unggul Di Era Globalisasi Dengan Berbekal Ilmu Wirausaha Yang Kreatif, Inovatif Dan Diferensiatif Pada Remaja Masjid Al Hikmah Reni Jaya Pamulang Tangerang Selatan.” Jurnal Pengabdian Dharma Laksana 3(1): 8.

Herawati, Ermi, Putri Puspitasari, Maya Susanti, and Nanih Rahmahdani. 2021. “Pelatihan Kewirausahaan Bagi Remaja Karang Taruna Di Desa Dayeuh.” Jurnal Pengabdian Bina Mandiri 1(1): 17–21.

Nasution, Siti Rohana, Dwi Rahmalina, Bambang Sulaksono, and Carla Olyvia Doaly. 2019. “IbM: PEMANFAATAN LIMBAH PLASTIK SEBAGAI KERAJINAN TANGAN DI KELURAHAN SRENGSENG SAWAH JAGAKARSA JAKARTA SELATAN.” Jurnal Ilmiah Teknik Industri 6(2): 117–23.

Rifai, Nuqman. 2015. “Penyesuaian Diri Pada Remaja Yang Tinggal Di Panti Asuhan (Study Kasus Pada Remaja Yang Tinggal Di Panti Asuhan Yatim Piatu Muhammadiyah Klaten).” Skripsi: 1–21.

Setiawati, Ira. 2017. “Pengaruh Strategi Pemasaran Online Terhadap Peningkatan Laba Umkm.” Strategi Komunikasi pemasaran (20): 1–5. file:///C:/Users/BAYU/Downloads/Documents/263-760-1-PB.pdf.

Shiratina, Aldina et al. 2020. “Pemasaran Online Melalui Penerapan Iklan Secara Digital.” Jurnal Sain Manajemen 2(1): 2685–6972. http://ejurnal.ars.ac.id/index.php/jsm/index.

Susanto, Rudy, Khoirul Umam, and Indah Pangesti. 2021. “Menanamkan Jiwa Wirausaha Pada Remaja.” KANGMAS: Karya Ilmiah Pengabdian Masyarakat 2(1): 15–18.

Telaumbanua, Dalinama. 2020. “Urgensi Pembentukan Aturan Terkait Pencegahan Covid-19 Di Indonesia.” QALAMUNA: Jurnal Pendidikan, Sosial, dan Agama 12(01): 59–70.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Ali Anis, Hari Setia Putra, Atika Ulya Akmal, Rika Novariza, Dwirani Puspa Artha, Rafli Gumanda Azmi, Aidilia Zulkarnain

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.